Reyoet, Jakarta: Berita duka datang dari Ustadz
Jeffry Al Buchori atau yang dikenal dengan sebutan Uje. Beliau meninggal
karena kecelakaan motor di Pondok Indah pada Jumat (26/4/2013), sekitar
pukul 2.30 dini hari.
Begini bunyi pesan singkat yang beredar di Blackberry Messenger (BBM):
Innalillahi
wa inna ilaihi roji'un.. Telah berpulang ke Rahmatullah ustadz JEFFRY
AL - BUCHORI pagi ini jam 02.30wib, almarhum terkena musibah kecelakaan.
Semoga apa yang telah beliau perbuat didunia ini mendapatkan berkah
dari Allah S.W.T & beliau ditempatkan di surganya Allah S.W.T...
Amiiin...
Kami,
segenap direksi dan karyawan Liputan6.com mengucapkan turut berduka
atas kepergian Ustadz Jefry Al Buchori. Semoga beliau mendapatkan tempat
yang layak di sisi Allah SWT.

No comments:
Post a Comment
KOMENTAR ANDA SANGAT KAMI HARAPKAN UNTUK PENGEMBANGAN BLOG INI, TERIMA KASIH